Azarine Miracle Oil Serum Ingredients

Ingredients Azarine Miracle Oil Serum

Sebelum membahas azarine miracle oil serum ingredients yang bikin banyak pecinta skincare mencoba azarine miracle oil serum ini, Saya akan sedikit kasih informasi review azarine miracle oil serum.

Azarine Miracle Oil Serum Review

Saya sedikit kasih informasi tentang review azarine miracle oil serum para junkie skincare. Berikut beberapa review dari para junkie skincare

cyncyns: iseng beli karena lagi promo yang promo banget, udah lama ngga punya face oil eh pake lagi seneng karena face oil ini lumayan lightweight pas dipakein buat senam senam muka juga mayan ngebantuin apa lagi pakein guasha mantuls so far nggak ada komplain sih.

RISKIAYUNDA8: INIIIIIIIIII TERBAGUS SSSSZZZZ.... untuk kulit aku yg kombinasi, aku selalu pakai di daerah yang kering misalnya pipi dan jidat dan pakai yang varian anti acne nya untuk di daerah t-zone nya🤍🤍🤍🤍 apalagi harga nya yang worth it untuk aku yang anak sekolahan.

_an_dina: Face oil yang teksturnya cair kayak air. Bener-bener nggak berat dan nggak lengket sama sekali. Saat diaplikasikan tentu ini bakal berminyak di kulit dan nggak akan menyerap sempurna karena ini oil. Tapi produk ini yang bikin kerutan di bawah mataku samar karena setelah digunakan semalaman, kulit jadi lebih lembab dan sehat. Dan amaze nya lagi, bulu mata dan alisku jadi lebih panjang dan tebal setelah rutin pakai oil ini. Holy grail aku banget sih 💕.

auliarahmakun: Sebenarnya oil serum ini enak di kulit. Rasa 'greasy' pasti terasa sih karna oil jadi aku cuma pake pas malam, tapi terasa cukup ringan kalo dibandingkan dengan kebanyakan face oil lainnya. Kulit terasa lebih plumpy pas bangun tidur. Sayangnya, bikin hidungku cepat komedoan dan kadang muncul bruntusan di pipi dan dahi. Pas gak dipake, bruntusnya berkurang.

Nachay2: Definitely must-have serum! Beneran works di aku, rutin pakai ini di night skin care routine hasilnya wajah jadi jarang breakout, plumpy, cerah. Dia memang serum oil tapi ini sama sekali gak heavy it's light tho. Ingrenya juga gak aneh2. Cara pakainya aku sering mix ini dengan moist atau just single use pas abis pake chemical exfo product. Bakal repurchase on and on pokoknya!! :))).

Azarine miracle oil serum adalah serum wajah dengan bahan dasar minyak yang ringan, tidak lengket, dan non-comedogenic. Serum ini diformulasikan dengan bahan botanical alami, seperti squalane oil, rosehip oil, bakuchiol, dan bisabolol. Serum ini memiliki manfaat untuk melembapkan, mencerahkan, mengencangkan, dan melindungi kulit wajah dari kerusakan.

Harga Azarine Miracle Oil Serum 

Harga azarine miracle oil serum 20 ml 59.000

Azarine Miracle Oil Serum Beli Dimana?

Azarine miracle oil serum beli di marketplace, drugstore atau bisa beli disini

Azarine Miracle Oil Serum Ingredients

Saya kasih azarine miracle oil serum ingredients dalam 3 versi yaitu skincarisma, cosdna dan kemasan.

Ingredients Azarine Miracle Oil Serum Skincarisma

Saat saya cek di website skincarisma azarine miracle oil serum belum terdaftar semoga segera terdaftar ya.

Ingredients Azarine Miracle Oil Serum CosDNA

Ingredients Azarine Miracle Oil Serum Kemasan

Squalene, Bisabolol, Bakuchiol, BHT, Rosa Canina Fruit Oil

Pembahasan Azarine Miracle Oil Serum Ingredients

  • Squalene adalah cairan berminyak yang berasal dari hati ikan hiu, namun untungnya, squalene juga dapat ditemukan pada beberapa minyak nabati. Minyak zaitun (0,6%), kacang tanah (0,1%), dan labu (0,35%) mengandung squalene, meskipun tidak dalam jumlah yang banyak. Yang mengandung lebih banyak adalah sebum (minyak) yang diproduksi oleh kulit kita. Sekitar 13% dari sebum manusia adalah squalene, yang berarti bahwa squalene adalah bahan yang identik dengan kulit dan NMF (faktor pelembab alami) yang penting. Secara kimiawi, squalene adalah molekul hidrokarbon tak jenuh (memiliki ikatan rangkap) yang dapat mengalami oksidasi. Di sisi positifnya, ini berarti squalene dapat bertindak sebagai antioksidan (sementara saudaranya yang tidak memiliki ikatan rangkap, squalane, tidak bisa), tetapi di sisi negatifnya, squalene kurang stabil dan memiliki umur simpan yang lebih pendek.
  • Bisabolol adalah bahan alami yang digunakan dalam kosmetik dan produk perawatan kulit terutama sebagai wewangian. Bisabolol juga memiliki beberapa manfaat lain untuk kulit seperti menenangkan, antimikroba, antioksidan, anti-penuaan, dan mencerahkan kulit. Bisabolol berasal dari chamomile Jerman atau pohon candeia Brasil, dan juga dapat diproduksi secara sintetis. Bisabolol memiliki aroma bunga yang manis dengan sedikit aroma jeruk dan rempah-rempah, sehingga digunakan dalam banyak wewangian dan produk perawatan diri. Bisabolol dapat membantu menyembuhkan kulit yang teriritasi, melindungi kulit dari kerusakan akibat radikal bebas, dan memperbaiki tanda-tanda penuaan yang terlihat. Bisabolol mungkin juga memiliki kemampuan untuk meringankan perubahan warna. Bisabolol adalah bahan yang aman yang secara umum diakui aman oleh FDA. Bisabolol digunakan dalam berbagai formulasi, seperti krim, ointment, lotion, serum, dan masker. Bisabolol cocok untuk semua jenis kulit, kecuali yang memiliki alergi terhadapnya.
  • Bakuchiol adalah bahan tumbuhan yang telah mendapatkan popularitas di industri kosmetik sebagai alternatif yang lebih lembut dan alami untuk retinol. Bakuchiol berasal dari biji dan daun tanaman yang berasal dari Asia Timur dan telah lama digunakan dalam praktik Ayurveda. Bakuchiol dikenal memiliki manfaat yang mirip dengan retinol, seperti melembutkan garis-garis halus dan kerutan, warna kulit malam hari, dan meningkatkan elastisitas dan kekencangan, tetapi tanpa iritasi yang terkadang menyertai retinol. Bakuchiol juga merupakan pilihan yang baik untuk digunakan pada siang dan/atau malam hari karena tidak membuat kulit menjadi sensitif terhadap sinar matahari dan sebenarnya menawarkan beberapa sifat antioksidan.
  • BHT adalah bahan yang digunakan dalam beberapa produk kosmetik sebagai pengawet dan antioksidan. BHT membantu mencegah produk rusak atau berubah warna, bau, atau tekstur saat terkena udara. BHT adalah singkatan dari butylated hydroxytoluene, dan biasanya diproduksi secara sintetis di laboratorium. BHT tidak dianggap sebagai pengganggu endokrin atau karsinogen, dan tidak berbahaya bagi lingkungan air.
  • Rosa Canina Fruit Oil, juga dikenal sebagai Rosehip Seed Oil, adalah minyak yang diekstrak dari biji dog rose, spesies mawar liar yang berasal dari Eropa dan Asia. Rosa Canina Fruit Oil digunakan sebagai emolien dan agen pengkondisi kulit dalam kosmetik, karena dapat membuat kulit menjadi kenyal dan halus. Rosa Canina Fruit Oil sangat cocok untuk perawatan kulit kering, bersisik dan pecah-pecah, eksim dan psoriasis, serta perawatan luka bakar, cedera dan bekas luka. Rosa Canina Fruit Oil juga kaya akan asam lemak esensial, antioksidan dan vitamin A, yang dapat membantu meningkatkan elastisitas, tekstur dan penampilan kulit.

Manfaat Azarine Miracle Oil Serum 

  • Melembapkan dan membuat kulit kenyal
  • Mengurangi garis halus dan keriput
  • Memperlambat penuaan dini
  • Menambah elastisitas kulit
  • Merawat skin barrier
  • Mencerahkan kulit
  • Membantu mengatasi jerawat dan bekasnya

Cara Pakai Azarine Miracle Oil Serum 

  1. Dipakai pada pagi dan malam hari (disarankan malam hari saja)
  2. Azarine miracle oil serum dipakai setelah cleanser, toner atau eye cream
  3. Tuangkan azarine miracle oil serum sebanyak ⅛ sdt (tsp), ke ujung jari atau ke bagian belakang tanganmu.
  4. Gunakan jari telunjuk dan jari tengah untuk mengambil azarine miracle oil serum dari bagian belakang tangan dan oleskan pada wajahmu.
  5. Oleskan azarine miracle oil serum ke seluruh area pipi, dahi, area bawah mata, hidung, dan dagu menggunakan gerakan mengetuk kecil dengan ujung jarimu. 
  6. Lanjutkan dengan langkah selanjutnya dengan serum dan pelembap.
  7. Pada pagi hari wajib diakhiri dengan penggunaan sunscreen.

Azarine Miracle Oil Serum untuk Umur Berapa?

Azarine miracle oil serum untuk usia 13 tahun keatas

Azarine Miracle Oil Serum untuk Kulit Apa?

Azarine miracle oil serum untuk jenis kulit kering. Namun bila mengalami kemerahan iritasi, muncul jerawat hentikan pemakaian.

Direkomendasikan untuk Jenis kulit Baumann

DRNT, DRNW, DRPW, DRPT, DSNT, DSNW, DSPT, dan DSPW

Azarine Miracle Oil Serum Direkomendasikan untuk

  • Kulit yang berjerawat di wajah
  • Penderita rosacea di kulit wajah
  • Penderita eczema di kulit wajah
  • Stinging skin (kulit mudah perih) di wajah
  • Kulit yang iritasi
  • Bisa digabungkan dengan bahan skincare lainnya

Azarine Miracle Oil Serum tidak Direkomendasikan untuk

  • Anak-anak
  • Kulit alergi terhadap BHT

Apakah Azarine Miracle Oil Serum Aman untuk Ibu Hamil dan Menyusui?

Azarine miracle oil serum aman untuk ibu hamil dan menyusui. Jika ragu dengan produk ini saat hamil kalian bisa konsultasikan ke dokter spKK atau dokter kandungan kalian.

Keamanan dan Legalitas Azarine Miracle Oil Serum 

Keamanan dan legalitas azarine miracle oil serum yaitu memiliki No BPOM NA 18220100148 dan miracle oil serum azarine ini memiliki sertifikat halal yaitu LPPOM-00150114790221.

BPOM Azarine Miracle Oil Serum 

No BPOM azarine miracle oil serum yaitu NA 18220100148.

Halal MUI Azarine Miracle Oil Serum

Sertifikat halal azarine miracle oil serum memiliki yaitu LPPOM-00150114790221.

Sampai disini dulu tentang azarine miracle oil serum ingredients. Kalo ada perubahan apapun tentang produk ini nanti saya update lagi.

Keyword search: eduskincare,edukasi skincare,azarine miracle oil serum,azarine miracle oil serum ingredients,azarine miracle oil serum review,manfaat miracle oil serum azarine,miracle oil serum azarine,serum azarine miraclear herbal,azarine oil serum,azarine oil,review azarine miracle oil serum

Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url